Deskripsi Outbound
Nusa
indah 1
Pendahuluan
Kami
dari regu nusa indah 1 dari pangkalan SMPN 1 Tajinan . Disini saya akan
mendeskripsikan outbond dengan judul “kursi Goyang” . Dengan jumlah pemain 8
orang.
Permainan
ini melatih kecepatan,ketepatan,kelincahan gerak tubuh. Alat yang digunakan
adalah kursi dan musik.
Cara
bermainnya dibutuhkan kursi berjumlah 7 yang dibentuk melingkar. Pemain akan
bergoyang diiringan musik,saat musik berhenti pemain akan berebut untuk duduk
dikursi tersebut,akan ada satu pemain yang tidak mendapat kursi,maka pemain
tersebut dinyatakan kalah.
Pemain
akan dilanjutkan dengan jumlah kursi yang lebih sedikit,dan akan begitu
seterusnya sampai permainan selesai dan menemukan pemenangnya.
Sekian dari saya
apabila ada kesalahan mohon dimaklumi.
No comments:
Post a Comment